Postingan ini dikarenakan pertanyaan teman, " bagaimana cara menampilkan terbilang pada microsoft word ", setelah bertanya pada paman GOOGLE, ketemulah dengan artikel ini.
sebelum disharing disini, tentulah saya coba terlebih dahulu, saya menggunakan Ms.Word 2010 dan teryata berhasil.
semoga bermanfaat bagi yang membutuhkan. Tekan read more untuk melanjutkan tutorialnya...
Langkah-langkah membuat fungsi “terbilang” pada microsoft word 2007 maupun word 2010:
1. Pilih tab “View > Macros > View Macros”
2. Muncul popup Macros lalu tulis nama macro pada kolom “Macro name” (jangan menggunakan spasi) lalu pilih “Create”
3. Maka muncul “Microsoft visual basic for applications”
4. Pada folder “Modules” klik kanan pada “NewMacros > View Code” delete semua perintah yang ada sebelumnya
5. Download file ini dan Copy paste semua script
6. Tampilannya seperti berikut:
7. Lalu pilih “File > Save normal” dan “File > Close and Return to Microsoft Word”
8. Pilih save as dengan type “Word Macro-Enabled Document”
9. Setelah itu coba jalankan microsoft word

seratus dua puluh tiga juta empat ratus dua puluh enam ribu tiga ratus lima puluh tiga
0 comments:
Post a Comment